Selasa, 04 Juni 2013
Cara Mempercepat Loading Startup
Startup windows anda berat ? Berikut langkah-langkah untuk Mempercepat Loading Startup :
1. Buka MSConfig
(klik Start, ketik msconfig, tekan Enter) - Windows 7
(klik Start, pilih Run, ketik msconfig) - Windows XP
(klik untuk memperbesar) |
2. Klik dan pilih menu Boot
(klik untuk memperbesar) |
3. Klik Advanced options
(klik untuk memperbesar) |
4. Centang Number of processors kemudian klik dan pilih nilai terbesar (paling bawah). Kemudian klik ok. Jangan ditutup dulu jendela MSConfig-nya !
(klik untuk memperbesar) |
5. Klik dan pilih Startup Menu. Kemudian hilangkan centang pada program yang dianggap tidak perlu Startup. Hati-hati pada program bawaan Windows ! (langkah ini sangat mempengaruhi)
(klik untuk memperbesar) |
6. Kemudian klik ok. Setelah itu klik Exit without restart
(klik untuk memperbesar) |
7. Bersihkan semua Registry (secara rutin) menggunakan CCleaner - Download
kemudian Restart komputer anda.
8. Jika startup masih berat, gunakan Tune Up Utilities - Download
untuk mempercepat komputer anda lebih lanjut.
Catatan dan Rekomendasi : Jika
anda memakai Windows XP, sebaiknya anda menggunakan RAM 1GB atau
lebih. Jika anda memakai Windows 7, sebaiknya anda menggunakan RAM 2GB
tau lebih.
Tweet |
0 komentar:
Posting Komentar